Torang Creative and Ecotourism Festival di Sorong

Editor Jumat, 20 Juni 2025 16:34:00 1 menit
5MXufWa9SKbP6k0q6na9QXbyL1PZhhHcUAoG2MKp.jpg

BERITA FOTO :

Wakil Wali Kota Sorong, H. Anshar Karim, A.Md., menghadiri pembukaan yang diselenggarakan Bank Indonesia (BI) Perwakilan Papua Barat sedang yaitu acara Torang Creative and Ecotourism Festival di Sorong. Acara ini berlangsung pada tanggal 20, 21, dan 22 Juni di Lapangan Kantor Walikota Sorong dan Gedung Lambert Jitmau. Kegiatan ini dibuka langsung oleh Gubernur Papua Barat Daya bersama Wakil Gubernur PBD dan Wakil Gubernur Papua Barat serta kepala Bank Indonesia Papua Barat. Kegiatan ini berlangsung di gedung  Lambert Jitmau kompleks kantor Wali Kota Sorong. Jumat , (20/06/2025).
 

Bagikan ke sosial media: WhatsApp Facebook
;